8 Daftar Perusahaan EPC Indonesia yang Terkenal -
2022-1-29 · Daftar Perusahaan EPC Indonesia. 1. Barata Indonesia. Barata adalah perusahaan yang berkembang untuk berbagai lini bisnis, terutama minyak, gas, agro dan juga energi berbasis tumbuhan. Perusahaan ini tadinya berdiri dengan nama NV Braat pada tahun 1901, jauh sebelum Indonesia merdeka dan dikembangkan oleh pihak Belanda pada saat itu.