Produsen Garam Batu Mampu Pengaruhi Ekonomi Global ...
Amerika Serikat adalah produsen garam batu terkemuka, diikuti oleh Cina, India, Kanada, Australia, Meksiko, dan Prancis. Meskipun banyak faktor yang mempengaruhi dan berkontribusi terhadap produksi garam, akan tetapi kombinasi dasar ketersediaan mineral dengan infrastruktur industri menjadi penentu utama dari peringkat produsen garam saat ini. Negara-negara